TINGKATKAN KOMPETENSI DOSEN DAN PERCEPTOR MELALUI PELATIHAN BTCLS

BTCLS
BTCLS

Sebagai upaya mencapai Visi Program Studi menghasilkan perawat yang unggul dalam bidang Keperawatan Gawat Darurat, Program Studi Ners tahap akademik (S1 Keperawatan) Fakultas ilmu Keperawatan dan Kesehatan Universitas Muhammadiyah Semarang (UNIMUS) bekerjasama dengan Yayasan Ambulan Gawat Darurat 118 mengadakan pelatihan Refresh Basic  Trauma And Cardiac Life Support (BTCLS) bagi dosen,

Read more

OPTIMALISASI KEPRIBADIAN DAN PENAMPILAN SEBAGAI PENDUKUNG SOFT SKILL

Seminar Nasional & Workshop “Optimalisasi Kepribadian dan Penampilan Sebagai Pendukung Soft Skill Tenaga Kesehatan”
Seminar Nasional & Workshop “Optimalisasi Kepribadian dan Penampilan Sebagai Pendukung Soft Skill Tenaga Kesehatan”

Mahasiswa Program Studi S1 Keperawatan Universitas Muhammadiyah Semarang (Unimus) menggelar Seminar Nasional & Workshop “Optimalisasi Kepribadian dan Penampilan Sebagai Pendukung Soft Skill Tenaga Kesehatan” pada tanggal 12 Desember 2015.  Narasumber dalam acara tersebut adalah Wakil Rektor II (Dr. Sri Rejeki, M.Kep., Sp. Mat.) dan artis senior sekaligus pakar pengembangan diri (Ayu Diah Pasha). Kegiatan seminar dilaksanakan di Aula Universitas Muhammadiyah Semarang,

Read more

PRODI KEPERAWATAN UNIMUS SIAP MENGAWAL DESA SIAGA SEHAT JIWA KABUPATEN MAGELANG

DESA SIAGA SEHAT JIWA KABUPATEN MAGELANG
DESA SIAGA SEHAT JIWA KABUPATEN MAGELANG

Bupati Magelang Zaenal Arifin SIP dan Universitas Muhammadiyah Semarang (UNIMUS) yang diwakili oleh Wakil Rektor I Dr Nurrahman meresmikan deklarasi kader Desa Siaga Sehat Jiwa (DSSJ) di Desa Banyuroto Kecamatan Sawangan Kabupaten Magelang, Sabtu 5 Desember 2015. Hadir pula Muspika Kabupaten Magelang, Bapak Camat, Kepala Desa berserta 80 kader DSSJ dan warga, sedangkan dari UNIMUS

Read more