Tingkatkan Kompetensi Perawatan Luka Prodi Keperawatan Hadirkan Gubernur IWCCA dalam Expert Lecture

Unimus  (17/11/2017)  Prodi S1 keperawatan bersama dan D III keperawatan Universitas Muhammadiyah Semarang mengadakan kegiatan “Kuliah umum dengan tema  “Evidence Based Practice Terkini: Modern Wound Dressing pada perawatan luka Diabetes”. Kegiatan ini dihadiri oleh mahasiswa semester V S1 Keperawatan dan mahasiswa semester 1 D III Keperawatan juga dosen . Kegiatan dilaksanakan di Aula Universitas Muhammadiyah Semarang … Read more

Kuliah Pakar Keperawatan Maternitas Hadirkan Narasumber dari UI

Semarang | 4 November 2016 Program Studi Keperawatan Fakultas Ilmu Keperawatan dan kesehatan (FIKKES) universitas Muhammadiyah Semarang (Unimus) Melaksanakan Kegiatan Kuliah Pakar “ Penatalaksanaan Kegawatdaruratan pada Pasien Eklampsia” dengan nara sumber Prof. Dra. Setyowati, S.Kp., M.App,Sc., Ph.D di ruang 408 gedung NRC dengan dihadiri Wakil Rektor II (Dr. Hj. Sri Rejeki, S.Kp, M.Kep, Sp.Mat) Kaprodi … Read more