Tingkatkan Kompetensi, Dosen Keperawatan Ikuti Refresh BT CLS 2021

Semarang – Guna mencapai visi program studi yang mengasilkan perawat yang unggul dibidang keperawatan holistik dan kegawatdaruratan, Program Studi Keperawatan (D3 Keperawatan, S1 Ilmu Keperawatan dan Profesi Ners) Fakultas ilmu Keperawatan dan Kesehatan (FIKKES) Universitas Muhammadiyah Semarang (Unimus) bekerjasama dengan Yayasan Ambulan Gawat Darurat 118 mengadakan pelatihan Refresh Basic Trauma and Cardiac Life Support (BT & CLS). … Read more