PROFIL DOSEN

Lahir di Demak Jawa Tengah pada tanggal 01 April 1981. Dosen tetap di Universitas Muhammadiyah Semarang sejak tahun 2007.

Menyelesaikan Pendidikan Diploma Keperawatan di Universitas Muhammadiyah Semarang pada tahun 2002. Pendidikan Sarjana Ilmu Keperawatan lulus pada tahun 2005 dan Profesi Ners lulus pada tahun 2006 di Universitas Diponegoro Semarang. Pendidikan Magister Keperawatan diselesaikan pada tahun 2011 di Universitas Indonesia dan Spesialis Keperawatan anak diselesaikan pada tahun 20212 di Universitas Indonesia.

Memiliki keahlian dalam bidang keperawatan, terutama pada sub bidang keperawatan anak. Selain melaksanakan tugas sebagai pengajar, juga sebagai pengelola jurnal ilmiah.

Saat ini aktif sebagai pengurus di organisasi profesi PPNI, Asosiasi Pendidikan Ners Indonesia (AIPNI), dan Ikatan Perawat Anak Nasional Indonesia (IPANI) baik regional Jawa Tengah maupun Pusat serta Majelis Kesehatan Pimpinan Wilayah Aisyiyah Jawa Tengah.

Keperawatan Anak

  • Keperawatan Anak
  • Ka Prodi Pendidikan Profesi Ners Fikkes Unimus
  • Sekretaris Tim OSCE AIPNI Jawa Tengah
  • Ketua Bidang Penelitian IPANI Jawa Tengah
  • Ketua Bidang Penelitian IPANI Pusat
  • Anggota divisi pemberdayaan masyarakat Majelis Kesehatan Pimpinan Wilayah Aisyiyah Jawa Tengah.

Ns. Mariyam, M.Kep.Sp.Kep.An

Program Studi Keperawatan

Universitas Muhammadiyah Semarang

OFFICE

Jl. Kedungmundu Raya No. 18 Semarang Gedung NRC Universitas Muhammadiyah Semarang

Phone: 02476740287
Fax: 02476740287
Email: [email protected]; [email protected]; [email protected]; [email protected]